Cara ini sebenarnya sudah saya sharing tapi berhubung banyaknya temen-temen yang belum tahu cara download dokumen/file di situs sribd.com, dengan senang hati saya jelaskan kembali dengan cara yang lebih simpel. Yuk kita simak!
1. Buka situs Scribd.com kemudian ketikkan nama dokumen yang mau dicari pada kotak Search no. 1, lihat gambar di bawah. Sebagai contoh saya mau mencari dokumen tentang dhf, maka isikan pada kotak Search kata dhf kemudial klik tombol Search, maka akan tampil dokumen yang membahas tentang dhf lihat kotak merah no. 2. Selanjutnya kamu klik saja dokumen dhf yang mau didwonload.
2. Selanjutnya akan tampil halaman dokumen yang tadi diklik, kamu fokus saja pada alamat url di kotak merah karena nanti kita akan merubah alamat tersebut agar dokumen ini bisa dengan mudah didownload.
3. Dari gambar di atas kamu rubah saja alamat url-nya seperti pada gambar di bawah ini perhatikan kotak merah, disitu ada penambahan kata mobile/documents dan penghapusan kalimat di akhir url, ini merupakan format tetap yang harus kamu ingat untuk mendownload dokumen yang lainnya.
4. Selanjutnya kamu tinggal klik tombol Download Now dan terjadilah proses download, kamu jangan merubah nama filenya biarkan saja, yang kamu rubah hanya tempat penyimpanan file saja, baru setelah file terdownload kamu boleh mengganti nama filenya.
Cukup mudah bukan, selamat mencoba…!!!
0 komentar:
Posting Komentar